1 maret
Listen
Heart want to say something to you
My heat saying
Good night sweet dream
2 maret
Mungkin aku tak pernah disisimu, tapi selalu menyertaimu
Bukan dengan melihat atau menyentuhmu
Tapi cukup dengan merindukanmu
Tak pernah membahagiakanmu
Tapi selalu mendo’akanmu
Nite
3 maret
Karena tawamu hilang amarahku
Karena senyummu hilang jemuku
Karena wajahmu hilang jenuhku
Dan karena kamu adalah sahabatku
Met malam, sayang rindu kamu selalu
4 maret
Siapa yang bergaul dengan orang bijak menjadi bijak,
Tetapi berteman dengan orang bebal menjadi malang
Berhati – hatilah dengan pergaulan
Selamat berakhir pekan
5 maret
Aku mungkin sahabat yang ga “sempurna” buat kamu n ga “terbaik” diantara semuanya
Tapi pastinya aku adalah sahabat yang selalu ingat dan tetap berusaha ada di sampingmu
Malam met bobo
6 maret
Dalam segala keadaan pergunakanlah perisai IMAN
Sebab dengan perisai itu kamu akan dapat memadamkan SEMUA panah api dari si jahat
Titik lemah orang percaya adalah ketika JAUH dari ALLAH
Met hari minggu
Tetep percaya dan setia
7 maret
Didalam hidup kita akan banyak menemui kegagalan
Karna itulah yang namanya hidup
Namun dari kegagalan itu kita dapat belajar terus untuk memperoleh keberhasilan
Orang yang gagal adalah orang yang tidak pernah mencoba untuk melakukan segala sesuatu
Karena takut akan kegagalan itu sendiri
Met pagi n selamat mencoba supaya tidak gagal. Smile
8 maret
Jangan lah hendaknya kita kuatir tentang apapun juga
Tetapi nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu
Dalam do’a dan permohonan dengan ucapan syukur
Met pagi met beraktivitas
9 maret
Hidup ini berisi banyak PILIHAN
Masing - masing pilihan ada KONSEKUENSInya
Maka pilihlah sesuatu yang PALING BAIK
Yaitu yang bernilai KEKAL
10 meret
Orang yang tak dapat mengendalikan diri adalah seperti kota yang roboh temboknya
Dosa sudah berdiri diambang pintu, manakala seseorang lepas kontrol
Jaga diri baik – baik, kuasai tindakan dan perkataan
Selamat pagi
11 maret
Hidup harus dijalani dengan tanggung jawab,
Yaitu dengan memiliki RENCANA
Tapi jangan berjalan sendirian
Libatkan Allah dalam rencana2 itu (berdo’a dan sholat)
Selamat pagi
Tetap bersyukur buat segalanya
12 maret
Matahari tanpa sinar tak layak disebut matahari, demikian juga dirimu
Kau adalah ‘matahari’ yang seharusnya memancarkan sinar
Sekalipun mendung kelabu
Menutupi pandangan orang untuk melihat keindahan cahayamu
Met pagi
Met jadi ‘matahari’ bagi sekitar mu
13 maret
Mengeluh itu : jahat, merugikan diri sendiri
Dan hanya akan menciptakan masalah baru
Selamat pagi, sobat.
Jangan mengeluh yaa. Kerjakan apapun dengan sukacita
14 maret
“Kesengsaraan itu menimbulkan ketekunan,
Ketekunan menimbulkan tahan uji
Dan tahan uji akan menimbulkan pengharapan”
Selamat pagi
Allah mengasihimu, keluargamu dan orang2 yang kamu sayangi
15 maret
“Mengenakan manusia baru yang terus menerus diperbaruhi untuk memperoleh pengetahuan yang benar menurut gambar khaliknya”
Menjadi beriman bukan hanya soal bertobat, percaya, dan beribadah tiap waktu
Tapi tentang perubahan pola pikir, motif dan tujuan hidup
Tentang bagaimana tiap hari semakin hidup benar sesuai jalan Nya
Selamat pagi sobat, Allah memberkati dan menuntun dirimu dan seisi rumahmu
16 maret
Banyak hal yang dapat menjadi pertimbanganmu
untuk menerima wanita/pria sebagai pendamping/pasangan hidupmu
Ga karena tajir, ga karena penampilan atau ngegombalnya
Tapi,
Seiman, kerja keras, tnggung jawab, perhatian ke kamu-keluargamu dan tentang masa depanmu
Met pagi,
Met meresapi, love n miss u all
17 maret
Betapa terhibur dan menguatkan iman kita,
Ketika kita menyadari bahwa dalam segala hal, bahkan dalam kesulitan kita
Allah turut bekerja untuk mendatangkan kebaikan bagi kita yang berada dijalan Nya
Met pagi, met beraktifitas
18 maret
Jika anda melihat langit, masihkah ada kekaguman bahwa itu ciptaan Allah?
Masihkah ada ucap syukur untuk udara yang dihirup?
Itu semua terlalu sepele untuk dikagumi?
Resapilah… met pagi
19 maret
Hati – hati dengan perkataan kita,
Karena kata –kata itu dapat mengubah mengubah hidup seseorang
Menjadi lebih baik atau lebih buruk
Selamat pagi
20 maret
“Lebih baik berlindung pada ALLAH dari pada percaya kepada manusia”
Selamat pagi, sobat
21 maret
Berkat datang kepada mereka yang LAYAK
Jangan mengejar kekayaan, ALLAH akan memberikan jika kita sudah PANTAS menerimanya
Selamat pagi
22 maret
“Mereka yang ingin kaya terjatuh kedalam percobaan
Ke dalam jerat dan ke dalam berbagai – berbagai nafsu yang hampa dan yang mencelakakan”
Berhati – hatilah sobat, kuasai keinginan dan hawa nafsumu.
Selamat pagi
23 maret
“Orang yang tak dapat mengendalikan diri adalah seperti kota yang roboh temboknya”
Selamat pagi, sobat
24 maret
Ingatlah bahwa apa yang ada pada kita saat ini adalah PEMBERIAN dan MILIK ALLAH
Ikhlaskan lah kalau ALLAH meminta itu kembali
Selamat pagi, sobat
25 maret
Kita telah dipilih ALLAH menjadi milikNya sejak kita belum dilahirkan
ALLAH punya rencana indah buat kita
Sudahkan anda bertanya dan menyadari tentang rencana Nya buat anda?
Selamat pagi
26 maret
ALLAH yang mengatur kita, atau kita yang mengatur ALLAH?
Mana yang lebih berkuasa : kita atau ALLAH?
Mari kita jawab dengan hati, bukan bibir.
Selamat pagi
27 maret
Jadikanlah ALLAH sebagai satu – satu nya motivasi dan dedikasi hidup
Maka sifat moody (angot-angotan) akan di usir Nya
Selamat pagi
28 maret
“Karena hanya dengan perncanaan engkau dapat berperang
Dan kemenangan tergantung penasehat yang banyak ”
Sedang gagal (lagi)? Stop! Berhenti sejenak
Baca dan pelajari lagi ATURAN MAIN Nya
JANGAN malu BERTANYA pada sang ahli
ALLAH dan temanmu yang lebih pintar
Selamat pagi prajurit
Selamat berperang
29 maret
Allah,
Pria yang membaca ini adalah pria baik, kuat, sabar, kerja keras, pengetian, penuh tanggung jawab
Dan saya menyayanginya
Tolong dan tingkatkan kehidupannya
Begitupun jika dia melangkah, selamatkan lah dia. Amin
Met malam , met istirahat
30 maret
- ???
31 maret
Jauhilah kebiasaan menggunjing
Karena menyebabkan 3 bencana
1. Do’a yidak terkabul
2. Amal kebaikan tidak diterima
3. Dosa bertambah
<Riwayat Ali bin Abi Thalib>
Met pagi, met beraktifitas
Stop bergunjing…
^_^